"Walaupun menjanjikan banyak keuntungannya, Agile sendiri terbukti sangat sulit diimplementasikan, sehingga menghasilkan proyek-proyek software dengan istilah "Agile rasa Waterfall". Mengadopsi scrum values dalam level tertinggi telah terbukti mampu mengatasi tantangan tersebut dengan cara meningkatkan agility anggota tim, yang pada akhirnya dipercaya akan memberikan hasil positif di dalam sebuah tim agile. Bagaimana tips dan trik mengadopsi scrum values di dalam project Agile terutama bagi para tim member pemula? Simak dan nikmati diskusi serunya hanya di acara ini."
Izin share ya teman2, acara yang diselenggarakan oleh Agile Research Group, Program Studi Informatika, Universitas Jenderal Achmad Yani, akan diselenggarakan secara online pada hari Sabtu tanggal 7 November 2020, Pukul 09.00 s/d 11.30 WIB . Untuk biayanya gratis + akan mendapatkan eCertificate. Bagi rekan2 yang berminat untuk mendaftar, sila lakukan pendaftaran di https://s.id/AgilePMUnjani. Setelah melakukan pendaftaran, akan mendapatkan info
0 Comments